Kamis, 06 Desember 2007

PENTINGNYA KOMUNIKASI SOSIAL BUDAYA DALAM PENDIDIKAN

KOMUNIKASI SOSIAL BUDAYA

Komunikasi adalah proses berbagi makna melalui perilaku verbal dan non verbal. Perilaku verbal merupakan komunikasi yang diungkapkan oleh ucapan,kata-kata,kalimat yang tertulis. Non verbal merupakan komunikasi yang diungkapkan melalui isyarat atau lambang.
Dengan mempelajari komunikasi sosial budaya diharapkan :
a. memahami bgaimana perbedaan budaya mempengaruhi praktik komunikasi.
b. mengidentifikasi kesulitan-kesulitan yang muncul dalam komunikasi antar budaya.
c. meningkatkan ketrampilan verbal dan nonverbal dlm berkomunikasi.
d. menjadikan kita mampu berkomunikasi efektif.

Agar dapat berkomunikasi secara efektif diperlukan :
1. kemampuan memahami arti pesan verbal maupun nonverbal
2. kemampuan beradaptasi pada budaya yang relevan
3. memahami budaya merupakan upaya untuk berkomunikasi efektif

Komunikasi antar budaya sangat penting bagi seorang pendidik dalam kegiatan belajar mengajar , karena di dalam kelas terdapat berbagi macam latar belakang budaya yang dimiliki oleh peserta didiknya. Agar dalam penyampaian materi pelajaran akan lebih mudah diterim oleh peserta didik.
Proses komunikasi pendidikan antara lain :
1. komunikasi berlangsung dua arah
2. komunikasi horisontal
3. setiap individu memiliki nilai-nilai sosial budaya dan berhak menggunakan nilai-nilai itu
4. setiap individu memiliki kepentingan dan kemampuan yang berbeda
5. situasi komunikasi antar budya tidak statik
7. komunikasi harus memiliki tujuan yang jelas
8. memiliki strategi komunikasi yang tepat dn efektif untuk mencapi sasaran
9. variasi dalam penggunaan metode/ teknik penyajian

Komunikasi antar manusia yang satu dengan yng lain disebut komunikasi interpersonal. Foktof yang mempengaruhi komunikasi interpersonal :
a. faktor situsional
- deskripsi verbal yaitu keterangan secara verbal mengenai orang yang berkomunikasi dengan kita
- petunjuk proksemikyaitu penggunaan jarak dlam berkomunukasi
- petunjuk kinesik yaitu gerakan orang yang berkomunikasi dengan kita
- petunjuk fasial atau wajah
- petunjuk paralimguistik yaitu cara bagimana orang mengucapkan
- petunjuk artifaktual yaitu segala macam penampilan
b. faktor personal
- tingkt pendidikan
- umur
- jenis kelamin
Didalam berkomunikasi seseorang akan mengalami yaitu :
1. sensasi
2. persepsi
3. memori
4. berpikir

Sensasi adalah proses menangkap stimuly. persepsi ialh proses memberi makna pada sensasi sehingga diperoleh pengetahuan. Memori ialah sistem ingatan yang sanggup menekan fakta dan dapat digunakan untuk membimbing perilaku manusia. Berpikir adalah proses memahami realitas dalam rngka mengambil kesimpulan dan memecahkan masalah serta menghasilkan hal baru.

2 komentar:

MY IDENTITY mengatakan...

blognya lmyan bgus,anak Sos UNY y?sLm kanal N SOSIOLOGI y?q anak sos jg tp STKIP Hamzanwadi Selong, nun jauh di Lombok Timur sana. Thn kmarin pernah main k HIMA UNY,ktm m semuanya,tmn2 N dosen..visit me in www.janualaidi01.blogspot.com

Welcome To My World mengatakan...

tulisannya bagus bgt, tapi lebih bagus lagi klo dicantumin daftar pustakanya juga dunk....